KITA HEBAT – Bagaimana sih cara transfer kuota xl yang mudah dan praktis ?
Nah jika kamu sedang mencari cara transfer kuota xl, kamu sudah berada di website yang tepat.
Disiki Kita Hebat akan membagikan cara transfer kuota xl dengan mudah dan cepat.
Fitur ini menjadi penyelamat bagi mereka yang masih memiliki sisa kuota internet yang melimpah, namun masa aktif nomor mereka hampir habis.
Kesulitan muncul ketika harus memutuskan apa yang sebaiknya dilakukan terhadap sisa kuota internet XL yang masih tersisa, terutama ketika masa aktif nomor mendekati batas waktu tenggang dan nomor tersebut akan hangus tanpa bisa digunakan.
Bagi yang mengalami situasi serupa, ada solusi yang dapat diandalkan, yaitu melakukan transfer kuota internet kepada teman atau keluarga yang juga menggunakan provider XL Axiata.
Mau tau caranya ? yuk simak terus ulasan berikut ini
Cara Transfer Kuota XL yang Mudah
Kamu dapat menggunakan 2 cara transfer kuota xl dengan mudah, berikut adalah langkah yang harus kamu lakukan :
1. Melalui USSD
Transfer kuota XL dapat dilakukan dengan mudah melalui kode USSD. Berikut adalah langkah-langkahnya:
- Buka aplikasi Panggilan/Call di ponsel kamu.
- Ketik *123*123#.
- Klik panggilan/OK.
- Pilih jenis kuota XL yang ingin ditransfer.
- Masukkan nomor XL penerima.
- Masukkan jumlah kuota yang akan ditransfer.
- Selesaikan transaksi transfer kuota XL.
2. Menggunakan Aplikasi MyXL
Selain melalui kode USSD, pelanggan juga dapat mentransfer kuota XL melalui Aplikasi MyXL yang praktis.
Berikut langkah-langkahnya:
- Unduh aplikasi MyXL dari Google Play Store atau App Store.
- Buka aplikasi MyXL.
- Login dengan nomor XL terdaftar.
- Pilih opsi “More”.
- Pilih “Share Balance”.
- Masukkan nomor XL penerima.
- Tentukan jumlah kuota XL yang akan ditransfer.
- Klik “Share”.
- Tunggu notifikasi mengenai transfer kuota XL.
- Pastikan penerima transfer kuota XL memeriksa kembali paket data internet yang sudah terdaftar untuk memastikan kesuksesan transfer tersebut.
Dengan opsi transfer kuota yang mudah ini, pengguna XL Axiata dapat lebih fleksibel mengelola sisa kuota mereka dan memberikan manfaat kepada orang terdekat yang membutuhkan tambahan kuota internet.
Semoga ulasan cara transfer kuota xl diatas bermanfaat bagi sahabat semuaa.
Terimakasih.